Jumanto.com – Kumpulan Contoh Soal Matematika Kelas 1 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Terbaru. Semester 2 merupakan semester penting untuk penentuan kenaikkan kelas. Dengan memperbanyak anak untuk sering belajar dengan latihan soal-soal akan lebih mudah bagi mereka untuk memahami pelajaran matematika.
Dalam materi kelas 1 sd semester 2 kurikulum 2013, ada banyak bab dan poin yang harus di pahami siswa melaui soal matematika kelas 1 sd semester 2.
Baca: Kisi-kisi Materi Matematika Kelas 1 SD Semester 2.
Contoh Soal Latihan Matematika kelas 1 SD

baca juga : Materi Angka Bilangan Cacah
Contoh Soal Bilangan Cacah Kelas 1 SD Semester 2
1. Manakah yang merupakan lambang dari bilangan lima belas ?
a. 25
b. 15
c. 50
2. Lambang dari bilangan seratus lima puluh tiga adalah …
a. 153
b. 135
c. 155
3. Apakah nama bilangan dari 74 ?
a. Tujuh puluh empat
b. Empat puluh tujuh
c. Tujuh belas
4. Ani mempunyai 28 karet
5. Urutan bilangan yang benar di bawah ini dari yang terkecil adalah ….
Kunci Jawaban
- b
- a
- a
- b
- c
Contoh Soal Matematika Penjumlahan dan Pengurangan
Baca juga: Penjumlahan dan Pengurangan Kelas 1 SD
Penjumlahan Tanpa Tehnik Menyimpan
1. 25 + 14 = …
a. 19
b. 29
c. 39
2. 12 + 20 =…
a. 22
b. 32
c. 12
3. 126 + 52 = n, berapakah nilai dari n ?
a. 178
b. 168
c. 166
Kunci Jawaban
- c
- b
- a
Pengurangan Tanpa Tehnik Menyimpan
1. 47 – 13 = …
a. 24
b. 34
c. 44
2. Vina membeli 19 permen. Dimakan 8. Permen Vina sekarang tinggal ….
a. 10
b. 11
c. 12
3. Joko mempunyai 38 kelereng.
Kunci Jawaban
- b
- b
- b
Penjumlahan dan Pengurangan Bersusun
1. 23
15 +
Hasil dari penjumlahan di atas adalah …
a. 38
b. 28
c. 35
Kunci jawaban
- a
- c
- b
Contoh Soal Matematika Pengukuran Berat Benda
Contoh soal matematika kelas 1 SD semester 2 selanjutnya tentang berat benda.
Baca juga : 1 Ton Berapa Liter
Contoh Soal Cerita Matematika Kelas 1 SD
1. Ibu membeli daging sebanyak 5kg.
Lalu dia membagikan kepada adiknya sebanyak 2kg. Berapakah sisa daging yang dimiliki ibu sekarang ?
a. 7 kg
b. 3 kg
c. 2 kg
2. Adi memiliki seekor kelinci
Juna memiliki seekor sapi
dan Teguh memiliki seekor kambing.
Hewan milik siapakah yang paling berat ?
a. Adi
b. Juna
c. Teguh
Kunci Jawaban
- b
- b
Contoh Soal Bangun Datar
Perhatikan gambar di bawah ini untuk mengisi soal nomor 1 – 5!

1. gambar A menunjukkan bangun ….
a. segitiga
b. segiempat
c. segilima
2. gambar B menunjukkan bangun ….
a. lingkaran
b. segiempat
c. segitiga
3. gambar C adalah bangun …
a. lingkaran
b. segiempat
c. segitiga
4. gambar D adalah bangun …
a. lingkaran
b. segiempat
c. segitiga
5. gambar E adalah bangun …
a. lingkaran
b. segiempat
c. segilima
6. contoh benda yang biasanya berbentuk lingkaran adalah ….
a. kotak pensil
b. roda sepeda
c. kardus makanan
7. contoh benda yang biasanya berbentuk segiempat adalah ….
a. roda mobil
c. matahari
c. meja belajar
Kunci Jawaban
- b
- a
- c
- c
- b
- b
- c
Soal Matematika Kelas 1 SD bangun datar selanjutnya

1. Sebutkan apa saja bangun datar yang ada pada gambar di atas!
2. Sebutkan 3 contoh benda yang biasanya berbentuk lingkaran!
3. Sebutkan 3 contoh benda yang berbentuk persegi panjang!
4. Berapakah jumlah sisi pada bujur sangkar ?
5. Berapakah jumlah sisi pada segitiga?
Kunci Jawaban
1. Bujur sangkar, Persegi panjang, segitiga, lingkaran, jajar genjang
2. Uang logam, Roda, piring
3. Buku tulis, Bingkai foto, penggaris
4. jumlah sisi pada bujur sangkar ada 4 sisi
5. jumlah sisi pada segitiga ada 3 sisi
Itulah Contoh Soal Matematika Kelas 1 SD Semester 2 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawabannya yang bisa digunakan sebagai gambaran dalam belajar anak pada kelas 1 SD. Baca juga: Aplikasi Konversi liter ke kg.