Beranda » Transportasi » No Telp Damri Gambir untuk Pemesanan Tiket dan Info Jadwal

No Telp Damri Gambir untuk Pemesanan Tiket dan Info Jadwal

Jumanto.Com – Nomor Telepon Damri Gambir. Kalau kita punya No Telp Damri Gambir, tentunya makin mudah buat pesan tiket tanpa harus datang langsung ke loket, atau sekadar tanya-tanya apakah tiket Bus Damri Gambir ke Lampung masih ada, tarifnya berapa, dan Jadwal keberangkatannya jam berapa saja.

Bus Damri Jakarta Lampung merupakan salah satu bus Damri yang paling laris dan paling dicari masyarakat.

Maklum, selain tarifnya yang terjangkau buat berbagai kalangan karena bisa menyesuaikan dengan kelas busnya, naik bus dari Jakarta ke Lampung juga lebih simple dengan menggunakan bus Damri Jakarta Lampung.

Dengan naik Damri, penumpang gak perlu naik turun banyak kendaraan, berbeda jika harus ngeteng atau sambung-menyambung kendaraan saat mau pergi liburan ke Lampung, rekreasi, atau urusan bisnis.

Jarak Jakarta Lampung sebenarnya cukup dekat, hanya saja karena faktor kemacetan dan harus menyeberang lautan, sehingga waktu tempuhnya jadi lebih lama.

Waktu tempuh dari Jakarta Lampung berkisar sekitar 9 jam, kalau naik Damri Lampung Jakarta, waktu tempuh bisa dipersingkat, tapi tergantung lama tidaknya waktu di kapal.

Baca juga: Damri Gambir Bandara.

No Telp Damri Gambir, WA, dan Call Center yang Bisa Dihubungi

Buat kalian yang punya mobilitas perjalanan tinggi dari Jakarta ke Lampung dan sebaliknya, mungkin perlu menyimpan No telp Damri Jakarta Lampung untuk memperlancar perjalanan kalian menggunakan Bus Damri Gambir, Kampung Rambutan, Bekasi, atau Depok.

Yap, Loket Damri di Jakarta menuju lampung memang ada di:

  • Pool Damri Stasiun Gambir Jakarta Pusat.
  • Pool Damri Kampung Rambutan Jakarta.
  • Pool Damri Bekasi Jawa Barat.
  • Pool Damri Depok Jawa Barat.

Bukan cuma dari Jakarta ke Lampung, ada juga Bus Damri dari Jakarta ke Jambi.

Dan yang paling update, jika kalian ingin bepergian dari Merak ke Bandara Soekarno Hatta, kini juga sudah ada Bus Damri dari Merak ke Bandara Cengkareng dengan rute: Merak – Cilegon – Serang – Bandara Soekarno Hatta.

No Telpon Bus Damri Merak – Bandara Soekarno Hatta yang bisa dihubungi: 0813-1051-7504, 0878-0203-0791, 0823-1187-2689, 0852-1871-2765, 0821-3114-6443.

no telp damri gambir

Adapun No Telp Damri Gambir ke Lampung sebagai berikut:

  • Untuk cara pesan tiket damri ke Lampung dari Gambir dan info jadwal damri Lampung dari Gambri dapat menghubungi Bapak Ansori di Nomor HP 081272805777 (Info dari Facebook Damri).
  • Bisa juga pesan tiket damri online melalui WA di 0813-9893-8316. Silakan tanyakan juga harga tiket damri Jakarta Lampung lewat WA. Atau tanyakan juga apakah bisa beli tiket Damri di Indomaret.
  • Info lebih lanjut mengenai pemesanan tiket damri royal class serta cara membeli tiket damri online silakan tanyakan ke Call Center atau Concat Center lewat Hello Damri 1500825.
  • bisa juga kirim email ke humas@damri.co.id jika ada yang ingin ditanyakan lebih lanjut.
  • Media sosial Damri ada di Facebook (perumdamri), twitter (damripusat), instagram (damriindonesia), dan linkedin (perum-damri).

Untuk mempermudah pesan tiket Damri Jakarta Lampung lewat Pool Damri Gambir, silakan reservasi tiket Damri Gambir Lampung lewat Whatsapp di atas.

Update Terbaru, Beli Tiket Damri Sudah Bisa Online Pakai Aplikasi Damri dan Traveloka. Silakan baca: Tiket Damri Online.

Nah, makin mudah kan pesan tiket Damri Ayobis sekarang? Mudah-mudahan ke depannya Damri bisa membuka layanan pemesanan tiket online yang lebih mudah lagi ya.

Demikian saja informasi singkat mengenai No Telp Damri Gambir untuk Pemesanan Tiket dan Info Jadwal serta info penting lainnya. Baca Juga: Jadwal, Tarif, Pool, Rute, dan Trayek Damri Lampung Terbaru.